Ide Tempat Liburan Akhir Pekan di Bogor yang Seru

Untuk liburan akhir pekan di Bogor yang penuh rasa petualangan, kamu bisa coba mobil off road di bukit Sentul (My Trip My Adventure)
Kalau kamu anak gunung banget dan suka kegiatan alam bebas, ini bisa kamu coba yaitu panjat tebing di Ciampea. Tempat latihan TNI AD nih (My Trip My Adventure)
Nah, kalau kamu mau wisata alam yang menyegarkan dengan pemandangan indah ini tempat buat kamu yaitu Curug Cibaliung (My Trip My Adventure)
Curug Cibaliung adalah air terjun yang paling atas dari kawasan wisata Leuwi Hejo (My Trip My Adventure)
Kalau mau yang lebih dekat dari parkiran Leuwi Hejo, ada Leuwi Lieuk. Asyik juga nih buat main air (My Trip My Adventure)