Kedai Kayoe Kopi yang pengelolaannya dipegang oleh Badan Usaha Milik Desa atau BUMDes Desa Kayupuring menawarkan sajian minuman kopi khas hasil pertanian petani kopi lokal desa. (ANTARA FOTO/Harviyan Perdana Putra)
Kreativitas itu menjadi cuan bagi desa, dengan rata-rata pendapatan kedai mencapai Rp 25 juta per bulan. ANTARA FOTO/Harviyan Perdana Putra/rwa(ANTARA FOTO/Harviyan Perdana Putra)