Lebih Dekat Dengan Tradisi Ngaruat Bumi di Karawang

Sejumlah seniman lengser melakukan prosesi pembuka tradisi Ngaruat Bumi di Desa Kertamukti, Cilebar, Karawang, Jawa Barat, Sabtu (15/1/2022).
Tradisi tersebut diselenggarakan sebagai wujud rasa syukur atas rezeki yang diberikan Tuhan melalui hasil bumi yang berlimpah dan melestarikan tradisi kesenian budaya nusantara.
Tradisi ini diikuti puluhan warga yang tumpah ruah di Desa Kertamukti.