Benteng Peninggalan Jepang di Padang Kok Terbengkalai?

Diantara bangunan bersejarah itu adalah benteng pertahanan Jepang yang dibangun di pesisir pantai. Namun, kondisinya kini sangat memprihatinkan dan terbengkalai.

Warga memotret pintu masuk benteng pertahanan Jepang yang terbengkelai di Ulak Karang, Padang, Sumatera Barat, Jumat (13/1/2023).

Benteng pertahanan Jepang yang memiliki dua kamar dan satu ruangan pengintaian dengan panjang total 22 meter itu berpotensi dikembangkan menjadi objek wisata sejarah karena berada di dekat pantai.

Diantara bangunan bersejarah itu adalah benteng pertahanan Jepang yang dibangun di pesisir pantai. Namun, kondisinya kini sangat memprihatinkan dan terbengkalai.
Warga memotret pintu masuk benteng pertahanan Jepang yang terbengkelai di Ulak Karang, Padang, Sumatera Barat, Jumat (13/1/2023).
Benteng pertahanan Jepang yang memiliki dua kamar dan satu ruangan pengintaian dengan panjang total 22 meter itu berpotensi dikembangkan menjadi objek wisata sejarah karena berada di dekat pantai.