Atraksi Penari Melawan Gravitasi di Langit Chile

Sejumlah penari menampilkan tarian 'Bird strike' di sebuah gedung di Santiago, Chile, Jumat (13/1/2023).  

Para penari ini berasal dari sebuah perusahaan teater AS bernama the Bandaloop Dance Company.  

Mereka melakukan atraksi menari di ketinggian selama Festival Teater Internasional Santiago a Mil.  

Mereka menari tarian kontemporer, menggantung, dari atas puncak gedung tinggi di ibu kota tersebut.   

Kelompok ini menggunakan teknologi panjat tebing dalam menari, sekaligus berusaha meningkatkan kesadaran akan lingkungan.

Sejumlah penari menampilkan tarian Bird strike di sebuah gedung di Santiago, Chile, Jumat (13/1/2023).  
Para penari ini berasal dari sebuah perusahaan teater AS bernama the Bandaloop Dance Company.  
Mereka melakukan atraksi menari di ketinggian selama Festival Teater Internasional Santiago a Mil.  
Mereka menari tarian kontemporer, menggantung, dari atas puncak gedung tinggi di ibu kota tersebut.   
Kelompok ini menggunakan teknologi panjat tebing dalam menari, sekaligus berusaha meningkatkan kesadaran akan lingkungan.