Potret Kota Kuno Perre yang Selamat dari Gempa Turki

Pandangan udara Kota Kuno Perre di Adiyaman, Turki, Kamis (16/2/2023).  

Perre adalah sebuah kota kuno di Adiyaman, Turki dengan sekitar 200 makam gua dan tempat permukiman zaman kuno.  

Kota kuno ini merupakan salah satu dari 5 kota terbesar Kerajaan Commagene.  

Sekitar 200 kuburan batu di Perre yang bersejarah tidak rusak akibat gempa bumi yang melanda wilayah selatan Turki.  

Kota bersejarah ini masih aman tanpa kerusakan.  

Pandangan udara Kota Kuno Perre di Adiyaman, Turki, Kamis (16/2/2023).  
Perre adalah sebuah kota kuno di Adiyaman, Turki dengan sekitar 200 makam gua dan tempat permukiman zaman kuno.  
Kota kuno ini merupakan salah satu dari 5 kota terbesar Kerajaan Commagene.  
Sekitar 200 kuburan batu di Perre yang bersejarah tidak rusak akibat gempa bumi yang melanda wilayah selatan Turki.  
Kota bersejarah ini masih aman tanpa kerusakan.