6 Fakta Menarik Jam Gadang, Sudah Tahu?

Lalu memasuki masa kemerdekaan, atap Jam Gadang kembali berubah. Bagian puncaknya ditukar dengan atap bagonjeng atau atap rumah adat Minangkabau yaitu Rumah Gadang. Bentuk itu pun masih dipertahankan sampai saat ini. (Rifkianto Nugroho/detikcom)