Menikmati Wisata di Dataran Tinggi Gayo, Cocok Buat Libur Nataru BAGIKAN URL telah disalin Pekerja menyiapkan tenda untuk pengunjung destinasi wisata Ipukes Lakeside di Mendale, Kebayakan, Aceh Tengah, Aceh, Jumat (20/12/2024). Kabupaten Aceh Tengah yang berada di dataran tinggi Gayo menjadi salah satu tujuan favorit wisatawan pada libur Natal dan Tahun Baru 2025. Pada libur Nataru ini ditargetkan jumlah kunjungan mencapai 10-15 ribu wisatawan.