Wisatawan mengunjungi Desa Wisata Penglipuran di Bangli, Bali, Rabu (23/4/2025).
Pengelola desa wisata itu berkomitmen untuk terus memperkuat kawasan sebagai destinasi wisata hijau yang mendukung pelestarian lingkungan dan budaya Bali.
Pada tahun 2024, sebanyak 1.023.143 wisatawan mengunjungi desa wisata tersebut.