Festival Glastonbury 2025 di Inggris Tinggalkan Banyak Sampah

Sejumlah orang berjalan melintasi area Worthy Farm yang dipenuhi sisa-sisa perayaan usai penutupan Glastonbury Festival di Pilton, Somerset, Inggris, Senin (30/6/2025). REUTERS/Jaimi Joy
Setelah lima hari penuh musik dan seni, ribuan peserta festival mulai berkemas dan meninggalkan lokasi yang telah jadi saksi pesta budaya. REUTERS/Jaimi Joy
Meski festival telah berakhir, suasana hangat dan kenangan pertunjukan spektakuler masih terasa di Worthy Farm. REUTERS/Jaimi Joy
Namun, sayangnya banyak sekali sisa-sisa sampah yang berserakan. Hal ini menjadi perhatian karena dampak lingkungannya yang signifikan. REUTERS/Jaimi Joy