Mau Lihat Pasir Putih dan Karang di Jakarta, ke Tidung Saja

Yuk ceritain perjalananmu dan bagikan foto menariknya di sini!
bg-escape

Mau Lihat Pasir Putih dan Karang di Jakarta, ke Tidung Saja

Ria Rahmawati - detikTravel
Minggu, 25 Agu 2019 15:40 WIB
loading...
Ria Rahmawati
Pemandangan bawah laut di pulau Tidung
Jernih dan birunya laut di Tidung
Jembatan Cinta, penghubung Tidung besar dan Tidung kecil
Pulau Tidung kecil dimanfaatkan untuk budidaya mangrove
Tranportasi di pulau ini didominasi dengan sepeda.
Mau Lihat Pasir Putih dan Karang di Jakarta, ke Tidung Saja
Mau Lihat Pasir Putih dan Karang di Jakarta, ke Tidung Saja
Mau Lihat Pasir Putih dan Karang di Jakarta, ke Tidung Saja
Mau Lihat Pasir Putih dan Karang di Jakarta, ke Tidung Saja
Mau Lihat Pasir Putih dan Karang di Jakarta, ke Tidung Saja
Jakarta - Pulau Tidung menyimpan pesona pasir putih dan karang yang cantik. Kamu yang di Jakarta mau liburan ke pulau, mampir saja ke Tidung.Bagi warga Jakarta yang tidak memiliki banyak waktu liburan, ke Pulau Tidung bisa menjadi salah satu pilihan. Bermain di pantai dengan pasir putih dan laut yang biru pasti menyenangkan.Cukup 2 hari di akhir pekan sudah bisa mengeksplor pulau yang terdiri Pulau Tidung besar dan Pulau Tidung kecil. Paket wisata ke pulau ini sudah banyak ditawarkan.Cukup pilih yang sesuai dengan keinginan saja. Kita tidak perlu lagi repot mencari penginapan, makan, perlengkapan snorkeling, pemandu serta dokumentasi. Semua sudah ada dalam paket liburan ke Tidung.Tempat ini bisa diakses melalui pelabuhan Muara Angke. Setelah kurang dari 2 jam perjalanan kita sudah bisa menikmati birunya laut di sekitar pulau. Untuk berkeliling pulau biasanya sudah disediakan sepeda oleh homestay.Tempat pertama yang kita eksplor adalah Pantai Saung Cemara Kasih dan Pantai Saung Perawan. Di sini kita bisa menyusuri pantai dengan pasir putihnya. Sekedar bersantai di bibir pantai sambil menikmati es kelapa atau bermain air laut.
Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 

Hide Ads