12 Oktober 2010, petualangan Tim Kalteng dan Kalsel di hari kedua ini adalah penyusuran Sungai Lamandau yang berakhir dengan kunjungan kami di 'Tempat Perempuan Mandi'. Sepintas pasti membuat anda berfikir negatif tentang nama tersebut. Tapi sebelum anda berfikir begitu kami tegaskan bahwa perkampungan yang kami maksud adalah Perkampungan Tapin Bini.
Tapin Bini adalah perkampungan yang namanya diambil dari bahasa suku Dayak Tomun yg berarti 'Tapin' adalah tapian atau tepi sungai, sedangkan 'Bini' adalah perempuan, sehingga dapat disimpulkan Tapin Bini artinya tepi sungai yang di pakai perempuan Dayak Tomun untuk mandi.
Keunikan namanya ternyata seimbang juga dengan keunikan budaya yang sebagian masih di pertahankan oleh penduduknya. Semua itu terlihat dari Rumah Panjang dan Dinding Tambi yang masih dilestarikan di kampung ini sebagai ciri khas warisan para pendahulu sebagai rumah khas Dayak Tomun.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT












































Komentar Terbanyak
Koster Tepis Bali Sepi, Wisman Naik, Domestiknya Saja yang Turun
Tangis Istri Pelatih Valencia Pecah, Suasana Doa Bersama Jadi Penuh Haru
Sebelum Bikin Patung Macan Putih Gemoy, Seniman di Kediri Sempat Mimpi Aneh