|
Pengunjung berfoto di salah satu sudut dekat 0 km.
|
|
Meski waktu masih menunjukkan pukul 06.00 pagi namun suasana di sini sudah mulai ramai.
|
|
Sebagian besar pengunjung nampak asyik berfoto.
|
|
Selain pengunjung juga terdapat beberapa penjual makanan dan minuman.
|
|
Pada bagian lain juga ada yang tengah bermain catur dan menarik perhatian pengunjung.
|
|
Suasana pagi yang cerah cukup bersahabat sehingga pengunjung dapat menikmati suasana dengan nyaman.
|
|
Bangku-bangku yang yang nyaman tersedia di sekitar lokasi .
|
|
Semakin siang suasana akan semakin ramai bahkan hingga menjelang tengah malam.
|
|
Pengunjung berbaur dan menikmati suasana 0 km yang sayang jika dilewatkan saat tengah berada di Yogyakarta.
|
Halaman 2 dari 10












































Komentar Terbanyak
IKN Disorot Media Asing, Disebut Berpotensi Jadi Kota Hantu
Thailand Minta Turis Israel Lebih Sopan dan Hormat
Wisatawan di IKN: Bersih dan Modern Seperti Singapura, tetapi Aneh dan Sepi