|
Kamu bisa membantu perekonomian penduduk kampung dengan membeli souvenir, menyewa alat menyelam atau tinggal di homestay yang disediakan penduduk.
|
|
Luas Pulau Arborek hanya 6 hektar, cukup 30 menit sudah bisa keliling pulau.
|
|
Pekerjaan di Kampung Arborek pada umumnya untuk laki-laki adalah melaut dan perempuan merajut dengan membuat souvenir berupa tas dan topi.
|
|
Kamu juga bisa memberikan donasi langsung, di sini tersedia boks donasi. Uang ini bakal dikelola masyarakat untuk kebersihan dan penunjang pariwisata,
|
Halaman 2 dari 5












































Komentar Terbanyak
Koster Tepis Bali Sepi, Wisman Naik, Domestiknya Saja yang Turun
Tangis Istri Pelatih Valencia Pecah, Suasana Doa Bersama Jadi Penuh Haru
Agar Turis Betah, Pemerintah Malaysia Minta Warga Lebih Ramah