Foto: Cowok Ganteng Ini Keliling Australia Bareng Kucing

Yuk ceritain perjalananmu dan bagikan foto menariknya di sini!
bg-escape

Foto: Cowok Ganteng Ini Keliling Australia Bareng Kucing

Syanti Mustika - detikTravel
Selasa, 17 Okt 2017 23:40 WIB

Hobart - Cowok ganteng ini punya cara unik menikmati perjalanannya. Dia telah bepergian dengan kucing kesayangannya selama 2,5 tahun untuk keliling Australia.

Traveler ganteng ini bernama Richard East. Seorang traveler blogger yang berasal dari Tasmania, Australia (vancatmeow/Instagram)
Dia punya cara unik menikmati traveling. Dia keliling Australia bersama seekor kucing hitam kesayangannya (vancatmeow/Instagram)
Kucing keren ini bernama Willow. Dialah yang menemani Rich selama 2,5 tahun keliling Australia (vancatmeow/Instagram)
Rich memutuskan menjadi traveler karena dia bosan bekerja di perusahaannya. Pada tahun 2014 dia memutuskan untuk meninggalkan perusahaan, menjual rumah dan mengikuti pasionnya untuk menjadi seorang traveler (vancatmeow/Instagram)
Dia pun mengadopsi Willoe dari mantan pacarnya dan mengajaknya traveling (vancatmeow/Instagram)
Mereka telah berkunjung ke Queensland, ke Pulau Whitsunday, Great Barrier Reef, dan masih banyak tempat lainnya (vancatmeow/Instagram)
Pada bulan Februari 2017, Rich dan Willow telah berhasil mengunjungi 6 negara bagian dan 2 wilayah di Australia. Kaum milineal Australia menyebutnya Purrfect Eight. Keren! (vancatmeow/Instagram)
Rich dan Willow telah mendaki gunung, berkemah, memanjat tebing, berlayar, serta telah melewati ribuan kilometer perjalanan bersama. Momen perjalanan mereka bagikan dalam akun instagram @vancatmeow dan Facebook Van Cat Meow travelling cat (vancatmeow/Instagram)
Foto: Cowok Ganteng Ini Keliling Australia Bareng Kucing
Foto: Cowok Ganteng Ini Keliling Australia Bareng Kucing
Foto: Cowok Ganteng Ini Keliling Australia Bareng Kucing
Foto: Cowok Ganteng Ini Keliling Australia Bareng Kucing
Foto: Cowok Ganteng Ini Keliling Australia Bareng Kucing
Foto: Cowok Ganteng Ini Keliling Australia Bareng Kucing
Foto: Cowok Ganteng Ini Keliling Australia Bareng Kucing
Foto: Cowok Ganteng Ini Keliling Australia Bareng Kucing
Hide Ads