Foto: Ini Lho Sabunnya Orang Kolkata

Yuk ceritain perjalananmu dan bagikan foto menariknya di sini!
bg-escape

Dream Destination 2017

Foto: Ini Lho Sabunnya Orang Kolkata

Ahmad Masaul Khoiri - detikTravel
Rabu, 20 Des 2017 22:18 WIB

Kolkata - Kalau traveler mandi, pasti butuh sabun dong. Namun orang-orang Kolkata di India yang mandi di Sungai Gangga, pakai sabun dari tanah liat. Penasaran?

Ini adalah Sungai Hooghly yang merupakan cabang dari Sungai Gangga. Warga Kolkata tetap menganggap ini sungai suci (Masaul/detiktravel)
Oleh karena sungai ini dianggap suci, banyak orang yang masih mandi di sungai ini (Masaul/detiktravel)
Mereka yang mandi berumur dari anak-anak hingga orang tua. Mereka percaya bahwa mandi di Sungai Gangga akan membawa berkah (Masaul/detiktravel)
Mereka yang mandi di Sungai Gangga ini bercampur antara laki-laki dan perempuan (Masaul/detiktravel)
Nah ini dia 'sabun'-nya, yaitu tanah liat yang sudah dipadatkan dan dikeringkan. Tanah yang diambil dari dalam Sungai Gangga itu digunakan sebagai pengganti sabun (Masaul/detiktravel)
Waktu orang mandi di Sungai Gangga adalah saat pagi dan sore hari. Sungai Gangga sudah seperti kamar mandi besar bagi warga Kolkata (Masaul/detiktravel)
Foto: Ini Lho Sabunnya Orang Kolkata
Foto: Ini Lho Sabunnya Orang Kolkata
Foto: Ini Lho Sabunnya Orang Kolkata
Foto: Ini Lho Sabunnya Orang Kolkata
Foto: Ini Lho Sabunnya Orang Kolkata
Foto: Ini Lho Sabunnya Orang Kolkata
Hide Ads