
Minggu, 26 Mei 2019 04:40 WIB
PHOTOS
Foto: 6 Destinasi Hits Untuk Libur Lebaran di Wonogiri
Syanti Mustika
detikTravel
Wonogiri - Lebaran ke Wonogiri, ajak keluarga ke 6 destinasi berikut. Dijamin, liburan Lebaran kamu akan berkesan dan menyenangkan.
Foto 1 dari 6
Di Waduk Gajah Mungkur kamu bisa bermain sejumlah wahana permainan menjadi primadona pengunjung. Dia menyebutkan seperti taman satwa, perahu wisata, omah jungkir, kampung galau, panggung hiburan, dan waterboom. (Humas Pemkab Wonogiri)
BERITA TERKAIT
BACA JUGA