Jakarta - Karyawan Hotel InterContinental Bali Resort berinisiatif membuat masker wajah yang dijahit dari material daur ulang kain linen.
Ketika Karyawan Hotel Beralih Jahit Masker
Minggu, 12 Apr 2020 22:29 WIB
Masker wajah jahitan sendiri yang diproduksi oleh tim penjahit yang terampil di bawah Departemen Housekeeping.
Masker terbuat dari bahan baku linen yang didaur ulang dan setiap hari tim penjahit bersemangat untuk memproduksi sekitar 40 hingga 50 buah masker kain, untuk memastikan bahwa hotel dapat mendistribusikan sebanyak mungkin.
Contoh masker wajah buatan karyawan InterContinental Bali Resort.
Masker ini didistribusikan kepada karyawan resor, keluarga mereka dan masyarakat setempat.












































Komentar Terbanyak
Koster: Wisatawan Domestik ke Bali Turun gegara Penerbangan Sedikit
Ditonjok Preman Pantai Santolo, Emak-emak di Garut Babak Belur
Koster Akui Jumlah Wisatawan Domestik ke Bali Turun di Libur Nataru