Magelang - Gunung Merapi kini berstatus Siaga, Balai Konservasi Borobudur (BKB) akhirnya menutup stupa Candi Borobudur sebagai langkah antisipasi jika terjadi erupsi.
Foto Travel
Antisipasi Erupsi, Stupa Candi Borobudur Ditutup Terpal
Rabu, 11 Nov 2020 17:50 WIB
Sejumlah pekerja menutup stupa menggunakan terpaulin di kompleks candi Borobudur, Magelang, Jateng, Rabu (11/11/2020).
Penutupan candi Borobudur ini dilakukan oleh Balai Konservasi Borobudur (BKB).
Stupa Candi Borobudur ditutup sebagai langkah antisipasi melindungi batu candi dari abu vulkanik jika gunung Merapi Erupsi.Β












































Komentar Terbanyak
Melihat Gejala Turis China Meninggal di Hostel Canggu, Dokter: Bukan Musibah, Ini Tragedi
Sumut Dilanda Banjir Parah, Walhi Soroti Maraknya Deforestasi
Viral Tumbler Penumpang Raib Setelah Tertinggal di KRL, KAI Sampaikan Penjelasan