
Rabu, 02 Des 2020 08:43 WIB
PHOTOS
Foto: Kekejaman Perang ala Museum Jihad Afghanistan
Associated Press
detikTravel
Herat - Di Afghanistan ada Museum Jihad. Museum ini dibangun bukan untuk mengagung-agungkan jihad, tapi agar generasi sekarang mengambil pelajaran dari kekejaman perang
Foto 1 dari 8
Inilah Museum Jihad di kota Herat. Di dalam museum ini, tergambar diorama situasi perang jihad melawan Soviet saat itu. Layaknya sebuah kisah epos pahlawan yang heroik, tentara Mujahiddin Afghanistan-lah yang keluar sebagai pemenang. (AP)
BERITA TERKAIT
BACA JUGA