Cappadocia Pesonamu... Enggak Habis-habis

Yuk ceritain perjalananmu dan bagikan foto menariknya di sini!
bg-escape

Cappadocia Pesonamu... Enggak Habis-habis

Pool - detikTravel
Senin, 23 Agu 2021 07:42 WIB

Nevsehire - Hot air ballon atau balon udara menjadi primadona turis saat ke Cappadocia di Turki. Bentang alamnya tidak kalah menawan.

Hot air balloons and Red valley  at sunset in Goreme, Cappadocia in Turkey.

Cappadocia merupakan kota kecil di Anatolia timur. Kawasan ini berada di dataran tinggi yang dikelilingi bentang alam unik.Β (Getty Images/Chris McGrath)

Uchisar cave city in Cappadocia, Nevsehir, Turkey on sunset

Langsung autoΒ ingin terbang ke Cappadocia, ya.Β (Getty Images/iStockphoto)

Bicara soal bentang alam, Cappadocia juga dijuluki Land of Fairy Chimney, atau Tanah Peri Cerobong Asap, buat kota tersebut. Julukan itu muncul karena di sana terdapat bebatuan yang bentuknya seperti cerobong asap. Bebatuan di Cappadocia ini dijadikan sebagai rumah oleh warga setempat sampai sekarang.

Cappadocia juga dijuluki Land of Fairy Chimney, atau Tanah Peri Cerobong Asap. DiΒ sana terdapat bebatuan yang bentuknya seperti cerobong asap. Bebatuan di Cappadocia ini dijadikan sebagai rumah oleh warga setempat sampai sekarang. Pilihan itu untuk berlindung dari cuaca, kendati di luar sangat panas, di dalam bakal tetap dingin. (Getty Images/iStockphoto/cenkertekin)

Uchisar cave city in Cappadocia, Nevsehir, Turkey on sunset

Atraksi balon udara biasanya dilakukan di Taman Nasional Gerome. Seru banget, kan?Β (Getty Images/iStockphoto)

Uchisar cave city in Cappadocia, Nevsehir, Turkey on sunset

Bagi penggemar balap sepeda, asyik juga lho berkeliling Cappadocia dengan gowes.Β (Getty Images/iStockphoto)

Uchisar cave city in Cappadocia, Nevsehir, Turkey on sunset

Kastil Uchisar merupakan hamparan bebatuan di Cappadocia yang dulu difungsikan sebagai benteng pertahanan. Ada banyak ruangan di sana, tempa tnggal, gudang, dan menara pengawas. Karena lokasinya di tempat tinggi, Uchisar Castle disebut sebagai pintu menuju Cappadocia. Kastil ini sudah ada sejak zaman Romawi, fungsinya sebagai benteng pertahanan. (Getty Images/iStockphoto)

Uchisar cave city in Cappadocia, Nevsehir, Turkey on sunset

Enggak cuma wisata alam, karpet-karpet Cappadocia juga diminati turis asing. Β (Getty Images/iStockphoto)

Uchisar cave city in Cappadocia, Nevsehir, Turkey on sunset

Menikmati view Cappadocia, kawasan yang tercipta akibat letusan Gunung Erciyes (Argaeus) ribuan tahun lalu yang menghasilkan debu vulkanik yang kemudian terukir alami karena aliran air dan lava, sembari rebahan juga bisa, nih. (Getty Images/iStockphoto)

Uchisar cave city in Cappadocia, Nevsehir, Turkey on sunset

Ada pula batu-batu berbentuk jamur raksasa di sana. Bebatuan ini berada di Lembah Pasabag.Β (Getty Images/iStockphoto)

Uchisar cave city in Cappadocia, Nevsehir, Turkey on sunset

Gerabah ini terdapat di kota bawah tanah, tersimpan sejak lama. (Getty Images/iStockphoto)

Kaymakli underground city may have first been built by the Phrygians, an Indo-European people, in the 8th–7th centuries B.C. While the underground city consists of 8 floors below ground, only 4 of them are open to the public today.

Di Cappadocia juga terdapat Kaymakli, kota bawah tanah. Kota bawah tanah ini dibuat sekitar 2500 tahun silam. Dibuat oleh warga setempat dan kaum Nasrani untuk menghindari kejaran pasukan Romawi. (Getty Images/iStockphoto/Yuzu2020)

Cappadocia Pesonamu... Enggak Habis-habis
Cappadocia Pesonamu... Enggak Habis-habis
Cappadocia Pesonamu... Enggak Habis-habis
Cappadocia Pesonamu... Enggak Habis-habis
Cappadocia Pesonamu... Enggak Habis-habis
Cappadocia Pesonamu... Enggak Habis-habis
Cappadocia Pesonamu... Enggak Habis-habis
Cappadocia Pesonamu... Enggak Habis-habis
Cappadocia Pesonamu... Enggak Habis-habis
Cappadocia Pesonamu... Enggak Habis-habis
Cappadocia Pesonamu... Enggak Habis-habis
Hide Ads