Kuta - Pantai Kuta Bali 'hidup' lagi setelah sempat ditutup akibat pandemi. Pantai cantik di Bali ini ramai kembali diserbu wisatawan lokal. Seperti apa potretnya?
(/)
Foto: Pantai Kuta Bali Hidup Lagi, Ramai Diserbu Wisatawan
Senin, 27 Sep 2021 21:37 WIB
BAGIKAN
Pantauan detikcom di lokasi, pada hari Minggu (26/9) sore, wisatawan lokal nampak ramai memadati pantai Kuta Bali. detikcom tiba di Pantai Kuta sekitar pukul 17.30 Wita. Saat tiba di sana, parkiran kendaraan roda dua nampak penuh. (Sui Suadnyana/detikTravel)
BAGIKAN