Potret di Balik Pertunjukan Miniatur Kereta Wisata New York

Yuk ceritain perjalananmu dan bagikan foto menariknya di sini!
bg-escape

Potret di Balik Pertunjukan Miniatur Kereta Wisata New York

AP - detikTravel
Rabu, 17 Nov 2021 05:33 WIB

New York - Sebuah pertunjukan miniatur landmark New York digelar. Bagaimana prosesnya?

Dibalik Pertunjukan Miniatur di New York, Ada Landmark yang dibuat dari Tanaman Kering

Pertunjukan miniatur kereta wisata New York dihelat lagi.Β (Seth Wenig/AP)

Dibalik Pertunjukan Miniatur di New York, Ada Landmark yang dibuat dari Tanaman Kering

Prosesnya membutuhkan waktu berjam-jam dan tingkat ketelitian yang tinggi.Β (Seth Wenig/AP)

Dibalik Pertunjukan Miniatur di New York, Ada Landmark yang dibuat dari Tanaman Kering

Pameran ini sudah digelar setiap tahun sejak tahun 1992. Tahun ini, pertunjukan menampilkan lebih dari 175 model landmark kota New York dan lebih dari 25 model kereta api.Β (Seth Wenig/AP)

Dibalik Pertunjukan Miniatur di New York, Ada Landmark yang dibuat dari Tanaman Kering

Ide ini tercetus dari seorang arsitek lanskap Ohio, Paul Busse, yang menaruh minat yang unik pada kereta api, arsitektur dan taman publik. Dia mendirikan sebuah taman di Ohio State Fair pada 1982.Β (Seth Wenig/AP)

Dibalik Pertunjukan Miniatur di New York, Ada Landmark yang dibuat dari Tanaman Kering

Sementara sepanjang tahun 1980-an Busse mengembangkan struktur fantasinya yang terkenal dihiasi dengan tanaman kering.Β  β€˜Arsitektur Botani’ beserta model set up keretanya ditampilkan dalam pameran taman terkemuka, terutama di Midwest.Β (Seth Wenig/AP)

Dibalik Pertunjukan Miniatur di New York, Ada Landmark yang dibuat dari Tanaman Kering

Lalu, pada tahun 1992, New York Botanical Garden terinspirasi oleh konsep Busse. Mereka mencari cara untuk menarik wisatawan di musim dingin. Sehingga, Busse bersama tim diundang untuk membuat β€˜Pertunjukan Kereta Wisata’ (Seth Wenig/AP)

Dibalik Pertunjukan Miniatur di New York, Ada Landmark yang dibuat dari Tanaman Kering

Tahun ini pertunjukan akan digelar pada 20 November 2021 hingga 23 Januari 2022. Pengunjung diminta membawa bukti vaksinasi dan kartu tanda pengenal dengan foto.Β (Seth Wenig/AP)

Dibalik Pertunjukan Miniatur di New York, Ada Landmark yang dibuat dari Tanaman Kering

Karya yang paling menonjol di pameran di antaranya One World Trade Center, Museum Solomon R, Guggenheum yang sebagian terbuat dari jamur rak, lalu ada patung liberti, teater apollo hingga pulau coney.(Seth Wenig/AP)

Potret di Balik Pertunjukan Miniatur Kereta Wisata New York
Potret di Balik Pertunjukan Miniatur Kereta Wisata New York
Potret di Balik Pertunjukan Miniatur Kereta Wisata New York
Potret di Balik Pertunjukan Miniatur Kereta Wisata New York
Potret di Balik Pertunjukan Miniatur Kereta Wisata New York
Potret di Balik Pertunjukan Miniatur Kereta Wisata New York
Potret di Balik Pertunjukan Miniatur Kereta Wisata New York
Potret di Balik Pertunjukan Miniatur Kereta Wisata New York
Hide Ads