Jakarta - Semua tempat wisata di Bali punya daya tarik tersendiri. Namun, kata orang lokal ini adalah tempat-tempat tercantik di Bali yang harus kamu kunjungi.
(/)
Potret 5 Tempat Tercantik di Bali versi Orang Lokal
Sabtu, 18 Des 2021 05:37 WIB
BAGIKAN
Sidemen merupakan kecamatan yang berada di Karangasem Bali. Dalam video Olivia, Sidemen cocok bagi wisatawan yang ingin healing trip dan ingin menikmati pemandangan di pegunungan. (Tripadvisor)
BAGIKAN