Jakarta - Taman Kota menjadi tempat alternatif bagi warga di Ibu Kota untuk berolahraga. Salah satu taman yang sering dikunjungi warga adalah Taman Suropati.
Foto Travel
Menghirup Udara Segar di Taman Suropati Jakarta
Minggu, 02 Jan 2022 14:20 WIB
Warga beraktivitas di Taman Suropati, Jakarta, Minggu (2/1/2022).Β
Β
Taman Kota menjadi salah satu tempat alternatif bagi warga di Ibu Kota untuk berolahraga.
Β
Selain itu taman kota juga bisa untuk berekreasi saat libur tahun baru 2022 di tengah pandemi COVID-19.Β
Β
Taman yang rindang pepohonan membuat warga betah untuk berlama-lama.
Β
Selain itu warga bisa menikmati udara segar di tengah polusi yang sering ada di perkotaan.
Β












































Komentar Terbanyak
Kisah Tragis Model Cantik Belarusia: Diculik-Dibunuh di Myanmar, Organ Dijual
Benarkah Harimau Takut Kucing? Ini Penjelasannya
Menyusuri Kemang Raya, Kawasan Elite yang Masuk Daftar Kawasan Terkeren di Dunia