Foto Travel

Di Sini Tong Setan, di India Ada Sumur Kematian, Ini Aksi Gilanya

Ashwini Bhatia/AP Photo - detikTravel
Senin, 11 Apr 2022 15:25 WIB
1 dari 9

Tong setan atau roda gila sempat popular di zaman dulu saat pasar malam mencapai puncak kejayaannya di Indonesia sekitar tahun 2000-an. Namun aksi serupa juga bsia dijumpai kala melancong ke India. Di India aksi itu dinamai Maut ka Kuan atau juga dikenal Well of Death alias sumur kematian.

India - Tong setan atau roda gila sempat popular di zamannya saat pasar malam di Indonesia berjaya. Serupa tapi tak sama, di India atraksi itu dinamai Maut ka Kuan.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork