Pesona Pantai Tanjung Tinggi di Pulau 'Laskar Pelangi'

Yuk ceritain perjalananmu dan bagikan foto menariknya di sini!
bg-escape

Foto Travel

Pesona Pantai Tanjung Tinggi di Pulau 'Laskar Pelangi'

ANTARA FOTO/Fakhri Hermansyah - detikTravel
Minggu, 22 Mei 2022 11:00 WIB

Bangka Belitung - Rindu dengan suasana indahnya pantai bebatuan di film laskar pelangi? Bila ada waktu berkunjung ke Belitung, jangan lupa bernostalgia ke Pantai Tanjung Tinggi.

Foto udara sejumlah wisatawan beolahraga stand up paddle di Pantai Tanjung Tinggi, Belitung, Kepulauan Bangka Belitung, Sabtu (21/5/2022). Pantai yang memiliki batu Meteorit (Tektit/Satam) menjadi daya tarik wisatawan berkunjung pada hari libur. ANTARA FOTO/ Fakhri Hermansyah/hp.
Foto udara wisatawan berlibur di Pantai Tanjung Tinggi, Belitung, Kepulauan Bangka Belitung, Sabtu (21/5/2022).Β 
Foto udara sejumlah wisatawan beolahraga stand up paddle di Pantai Tanjung Tinggi, Belitung, Kepulauan Bangka Belitung, Sabtu (21/5/2022). Pantai yang memiliki batu Meteorit (Tektit/Satam) menjadi daya tarik wisatawan berkunjung pada hari libur. ANTARA FOTO/ Fakhri Hermansyah/hp.
Pantai yang memiliki batu Meteorit (Tektit/Satam) menjadi daya tarik wisatawan berkunjung pada hari libur.Β 
Β 
Foto udara sejumlah wisatawan beolahraga stand up paddle di Pantai Tanjung Tinggi, Belitung, Kepulauan Bangka Belitung, Sabtu (21/5/2022). Pantai yang memiliki batu Meteorit (Tektit/Satam) menjadi daya tarik wisatawan berkunjung pada hari libur. ANTARA FOTO/ Fakhri Hermansyah/hp.
Negeri Laskar Pelangi ini memang memiliki segudang keindahan alam yang masih terawat dengan baik, salah satunya adalah Pantai Tanjung Tinggi yang sempat diabadikan dan dijadikan salah satu lokasi syuting film Laskar Pelangi yang hits pada tahun 2008 silam.
Β 
Pesona Pantai Tanjung Tinggi di Pulau Laskar Pelangi
Pesona Pantai Tanjung Tinggi di Pulau Laskar Pelangi
Pesona Pantai Tanjung Tinggi di Pulau Laskar Pelangi
Hide Ads