China - China saat ini berada dalam fase musim gugur yang terjadi mulai dari pertengahan September hingga Desember. Ini dia lanskap indah terasering saat musim gugur.
Foto Travel
Lanskap Terasering Taizhou China Kala Musim Gugur
Rabu, 26 Okt 2022 08:11 WIB
Ini dia lanskap terasering di kawasan Taizhou, Provinsi Zhejiang, China. Foto aerial ini diambil pada, Minggu (23/10/2022).
Jika dimomen tanam padi semua terasering berwarna hijau, maka saat fase musim gugur beberapa area persawahan terlihat berwarna kecokelatan.
Fase musim gugur ini terjadi mulai dari pertengahan September hingga Desember sebelum musim dingin.

Bagaimana menurut Anda?
Komentar Terbanyak
Bandung Juara Kota Macet di Indonesia, MTI: Angkot Buruk, Perumahan Amburadul
Bandara Kertajati Siap Jadi Aerospace Park, Ekosistem Industri Penerbangan
TNGR Blokir Pemandu Juliana Marins, Asosiasi Tur Bertindak