Tibet - Yarlung Tsangpo Grand Canyon merupakan salah satu tempat wisata di Tibet yang paling populer. Ini merupakan ngarai terdalam yang ada di seluruh dunia.
Foto Travel
Pesona Grand Canyon Tibet, Ngarai Terdalam di Dunia
Rabu, 17 Mei 2023 12:00 WIB

Sejumlah wisatawan berpose dengan latar belakang pemandangan Yarlung Zangbo Grand Canyon di Kabupaten Nyingchi, Daerah Otononomi Tibet, China, Selasa (16/5/2023). (ANTARA FOTO/M. Irfan Ilmie) Β
Objek wisata di atas ketinggian 4.000 meter dari permukaan laut itu tetap ramai pengunjung meskipun bukan hari libur. (ANTARA FOTO/M. Irfan Ilmie) Β
Yarlung Zangbo Grand Canyon merupakan ngarai terdalam yang ada di seluruh dunia. (Leisa Tyler/LightRocket via Getty Images) Β
Komentar Terbanyak
Didemo Pelaku Wisata, Gubernur Dedi: Jelas Sudah Study Tour Itu Piknik
Prabowo Mau Beli 50 Pesawat Boeing dari AS, Garuda Ngaku Butuh 120 Unit
Skandal 'Miss Golf' Gemparkan Thailand, Biksu-biksu Diperas Pakai Video Seks