Rusia - Festival parade dachshund digelar setiap tahun di Rusia. Saat parade para anjing ini dipakaikan kostum. Gemas sekali.
Foto Travel
Anjing Dachshund Ikut Parade di Rusia, Bikin Gemas
Senin, 18 Sep 2023 19:06 WIB

Seekor Anjing Dachshund berjalan di podium saat parade di St. Petersburg, Rusia, Sabtu (16/9/2023). Β
Festival parade dachshund ini digelar setiap tahun di Rusia untuk para pencinta dachshund. Β
Saat parade para anjing ini dipakaikan kostum. Β
Tampak seekor dachshund menjelma seperti singa. Β
Yang menjadi ciri khas paling populer dari dachshund adalah spesies anjing ini mempunyai punggung yang panjang dengan ukuran kaki pendek. Β
Komentar Terbanyak
Bandung Juara Kota Macet di Indonesia, MTI: Angkot Buruk, Perumahan Amburadul
Prabowo Mau Borong 50 Boeing 777, Berapa Harga per Unit?
Prabowo Mau Beli 50 Pesawat Boeing dari Trump: Kita Perlu Membesarkan Garuda