Foto: Pernak-pernik Buatan Mama-mama Papua untuk Dibawa Pulang

Syanti Mustika - detikTravel
Minggu, 26 Nov 2023 21:10 WIB
1 dari 7
Ini adalah ragam karya dari mama-mama Papua, khususnya daerah Biak yang dipamerkan di Sail Teluk Cendrawasi 2023 yang berlangsung dari 21-27 November 2023.
Jakarta - Tak lengkap rasanya bila liburan ke Papua tak membawa pernak-pernik buatan ibu-ibu atau mama-mama di sana. Mulai dari gelang hingga tas begitu unik dan cantik.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork