Sulawesi Utara - Pulau Sara merupakan kawasan paling utara di Indonesia timur. Pulau ini menjadi salah satu destinasi wisata andalan Kabupaten Kepulauan Talaud.
Foto Travel
Keindahan Pantai di Pulau Sara Talaud yang Memikat Mata
Jumat, 29 Des 2023 19:05 WIB
Wisatawan menikmati keindahan alam Pantai Pulau Sara, Kabupaten Kepulauan Talaud, Sulawesi Utara, Jumat (29/12/2023).Β Β
Pulau Sara merupakan kawasan paling utara di Indonesia timur yang berbatasan langsung dengan wilayah Davao dan Mindanao, Filipina. Β
Pulau ini menjadi salah satu destinasi wisata andalan Kabupaten Kepulauan Talaud pada libur akhir tahun. Β
Pulau Sara menawarkan pesona keindahan alam bagi para wisatawan. Β Β












































Komentar Terbanyak
Wanita Palembang Nekat Nyamar Jadi Pramugari, Batik Air Buka Suara
Nyeleneh! Jemaah Zikir di Candi Prambanan: Mau Lepaskan Kutukan Roro Jonggrang
Tangis Istri Pelatih Valencia Pecah, Suasana Doa Bersama Jadi Penuh Haru