Tangerang - Warga Tionghoa menggelar ritual memandikan perahu. Ritual tersebut merupakan rangkaian puncak perayaan Peh Cun.
Foto Travel
Melihat Ritual Memandikan Perahu Saat Perayaan Peh Cun di Tangerang
Senin, 10 Jun 2024 22:30 WIB

Sejumlah warga keturunan Tionghoa mengikuti ritual memandikan perahu di Pendopo Peh Cun, Karawaci, Kota Tangerang, Banten, Minggu (9/6/2024).
Tradisi memandikan perahu ini merupakanΒ peninggalan Kapitan Oey Giok Koen tahun 1900. Β
Tradisi ini digelar rutin setiap tahun yang merupakan ritual penting dalam rangkaian parayaan Peh Cun di Kota Tangerang.Β Β
Komentar Terbanyak
Bandung Juara Kota Macet di Indonesia, MTI: Angkot Buruk, Perumahan Amburadul
Bandara Kertajati Siap Jadi Aerospace Park, Ekosistem Industri Penerbangan
TNGR Blokir Pemandu Juliana Marins, Asosiasi Tur Bertindak