Jakarta - Kejadian horor berlangsung di Australia. Seorang traveler perempuan terjebak selama tujuh jam di celah batu sempit nan dalam dan
Potret Penyelamatan Perempuan Terjebak Terbalik 7 Jam di Celah Batu Sempit
Kamis, 24 Okt 2024 05:01 WIB
Seorang wanita terjepit terbalik di antara bebatuan. Kejadian horor ini bermula di saat ia mencoba mengambil ponselnya yang jatuh di antara bebatuan.
Berlokasi diΒ Hunter Valley, Australia, singkat cerita ia kemudian terjebak dalam posisi terbalik selama tujuh jam sebelum akhirnya berhasil diselamatkan.
Enam batu besar harus disingkirkan sebelum tim penyelamat dapat mendekat dan menyentuh kakinya secara langsung.
Selama tujuh jam berikutnya, polisi, ambulans, pemadam kebakaran, dan kru penyelamat sukarelawan bekerja untuk membebaskannya. Ia berhasil lolos dengan hanya mengalami luka gores dan memar ringan. Wanita tersebut dibawa ke rumah sakit untuk diobservasi. Namun, ponselnya masih terjebak di antara bebatuan.












































Komentar Terbanyak
Koster Tepis Bali Sepi, Wisman Naik, Domestiknya Saja yang Turun
Tangis Istri Pelatih Valencia Pecah, Suasana Doa Bersama Jadi Penuh Haru
Sebelum Bikin Patung Macan Putih Gemoy, Seniman di Kediri Sempat Mimpi Aneh