Alexis Sanchez merupakan pemain baru Manchester United yang didapat dari Arsenal. Kepindahannya pun mencuri perhatian para pecinta sepakbola, apalagi kalau bicara soal gajinya. Dia menjadi pemain sepakbola dengan gaji termahal di Liga Inggris.
MU harus menggaji Sanchez sekitar 16,8 juta pound sterling per tahun (setelah pajak) atau 350 ribu pound sterling per pekan sekitar Rp 6,4 M untuk 4,5 musim ke depan. Itu artinya Sanchez akan mendapat Rp 310 miliar per tahun atau jika dirata-rata dia akan mengantongi Rp 10 ribu per detik.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Berikut infografisnya:
Foto: (dok Infografis detikcom) |












































Foto: (dok Infografis detikcom)
Komentar Terbanyak
Ditonjok Preman Pantai Santolo, Emak-emak di Garut Babak Belur
Terungkap! Penyebab Kapal Dewi Anjani Tenggelam: Semua ABK Ketiduran
Koster Tepis Bali Sepi, Wisman Naik, Domestiknya Saja yang Turun