Dikumpulkan dari berbagai sumber, Kamis (21/8/2014) inilah bagian pertama tipe kepribadian traveler berdasarkan zodiak:
1. Virgo
(Thinkstock)
|
Umumnya, kebanyakan traveler berbintang Virgo pergi untuk suatu tujuan penting atau tertentu. Jadi jangan heran kalau pergi dengan mereka, Anda harus menyiapkan jadwal, peta dan grafik yang telah lengkap.
2. Libra
(Thinkstock)
|
Bagi mereka, keadilan dan hubungan sosial sangat penting. Membahagiakan orang dengan ikut serta dalam perjalanan jadi hal yang utama. Lebih menyenangkan lagi, Libra juga tipe humoris dan penuh kejutan. Perjalanan terasa semakin seru.
3. Scorpio
(Thinkstock)
|
Tak sekadar menjelajah, Scorpio juga senang datang ke tempat spiritual. Jadi, traveling dengan Scorpio dan mendatangi kota dengan nuansa spiritual yang tinggi, atau mampir ke rumah ibadah, akan jadi ketertarikan tersendiri bagi mereka.
4. Sagitarius
(Thinkstock)
|
Sebelum bepergian, biasanya mereka akan mempelajari destinasi tujuan dengan sangat mendalam. Tak heran, tempat baru atau tempat yang belum pernah dikunjungi jadi tujuan utama.
5. Capricorn
(Thinkstock)
|
6. Aquarius
(Thinkstock)
|
Halaman 3 dari 7
Komentar Terbanyak
Wisatawan Bekasi Dicegat Akamsi Cianjur, Pemkab Jamin Wisata Aman dan Nyaman
Tak Lagi Jadi Menkeu, Sri Mulyani Sibuk Liburan ke Yogya
Wisatawan Bekasi Dicegat Akamsi Cianjur, Polisi Mediasi