10 Negara Pemilik Paspor Terkuat Dunia

Yuk ceritain perjalananmu dan bagikan foto menariknya di sini!
bg-escape

Infografis

10 Negara Pemilik Paspor Terkuat Dunia

Tim detikcom - detikTravel
Jumat, 05 Jun 2020 17:18 WIB
London, England - August 30, 2016: An editorial stock photo of a collection of British Passports. Photographed isolated on a white background. Photographed using the Canon EOS 5DSR
Foto: iStock
Jakarta -

Nomad Passport Index merilis rangking paspor terkuat dunia pada tahun 2020. Swedia berhasil naik satu peringkat dari sebelumnya berada di posisi kedua.

Prestasi ini didapat oleh Swedia karena memberikan perjalanan tanpa visa untuk memasuki 186 negara, kebebasan personal dan reputasi global yang baik.

Berikut infografis mengenai paspor-paspor terkuat versi Nomad Passport Index:

Infografis Paspor Terkuat DuniaInfografis Paspor Terkuat Dunia Foto: Mindra Purnomo

(ddn/ddn)
Simak Video "Video: Tarif Baru Pembuatan Paspor, Masa Berlaku 5 dan 10 Tahun Beda Harga"
[Gambas:Video 20detik]
Hide Ads