Dalam rilis Kemenparekraf kepada detikTravel, Jumat (3/10/2014) data dari BPS dan Pusdatin Kemenparekraf, pertumbuhan kunjungan wisman berdasarkan negara asal pada bulan Agustus 2014 yang tertinggi adalah Mesir (65,81%) dan Bahrain (46%), di posisi ketiga ada Tiongkok (37,92%).
Pertumbuhan turis dari Arab Saudi (25,76%) di posisi keempat, dan turis dari negara tetangga Australia (17,66%). Dalam periode yang sama tahun lalu, pertumbuhan turis asing paling tinggi adalah Bahrain, Mesir, Arab Saudi, Uni Emirat Arab dan Tiongkok baru masuk di urutan kelima. Ini berarti, pertumbuhan turis Tiongkok mulai menyusul turis Timur Tengah.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
(fay/aff)












































Komentar Terbanyak
Koster Tepis Bali Sepi, Wisman Naik, Domestiknya Saja yang Turun
Tangis Istri Pelatih Valencia Pecah, Suasana Doa Bersama Jadi Penuh Haru
Agar Turis Betah, Pemerintah Malaysia Minta Warga Lebih Ramah