Hari Minggu (24/4/2016), peserta workshop fotografi detikTravel yang terdiri dari para d'Traveler langsung praktek memotret usai mendapat materi dari Redaktur Senior detikFoto, Ari Saputra. Peserta dibagi menjadi dua kelompok, yang satu hunting foto di sisi kanan Bundaran HI, satunya lagi di sisi kirinya.
Setibanya di Bundaran HI, mereka langsung menyebar. Banyak lokasi dan momen yang menarik diabadikan dalam kamera.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
detikTravel dan d'Traveler sebelum menuju CFD (Kurnia/detikTravel)
"Iya nih. Karena masih pemula ya sangat membantu. Ilmunya bisa nambah tentang fotografi. Yang penting momen, teknik dasar gimana caranya foto yang bagus," kata Marco (24), salah satu peserta.
Dari jelajah kawasan Bundaran HI ini, d'Traveler akan membuat artikel foto, sebagai hasil praktek workshop fotografi. Peserta dengan foto terbaik nantinya bakalan dapat hadiah spesial. Pastinya seru!
Para d'Traveler menuju Car Free Day di Bundaran HI (Kurnia/detikTravel)
d'Traveler langsung praktek (Kurnia/detikTravel)
(rdy/rdy)












































Komentar Terbanyak
Koster Tepis Bali Sepi, Wisman Naik, Domestiknya Saja yang Turun
Tangis Istri Pelatih Valencia Pecah, Suasana Doa Bersama Jadi Penuh Haru
Melawai Plaza: Markas Perhiasan Jakarta yang Melegenda Itu Tak Lagi Sama