World Economic Forum (WEF) merupakan lembaga yang mengukur daya saing suatu negara dengan negara lain, diukur dari beberapa faktor. Salah satu faktor adalah kualitas dari sarana transportasi.
Dilihat detikTravel dari situs WEF, Sabtu (18/11/2017) Indonesia menyabet peringkat ke tiga terbaik di ASEAN dalam kategori Kualitas Jalur Kereta Api. Sedangkan peringkat pertama dan kedua diperoleh oleh Singapura dan Malaysia.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Adapun 7 deretan negara di ASEAN, berdasarkan Peringkat Kualitas Jalur Kereta Api, versi WEF sebagai berikut:
1. Singapura (5,9)
2. Malaysia (5)
3. Indonesia (4,2)
4. Vietnam (3)
5. Thailand (2,6)
6. Philipina(1,9)
7. Kamboja (1,6) (sym/aff)
Komentar Terbanyak
Didemo Pelaku Wisata, Gubernur Dedi: Jelas Sudah Study Tour Itu Piknik
Forum Orang Tua Siswa: Study Tour Ngabisin Duit!
Pendemo: Dedi Mulyadi Tidak Punya Nyali Ketemu Peserta Demo Study Tour