Wanita Selam Indonesia (WASI) berhasil melakukan memecahkan rekor muri, Sabtu (11/8/2018). Ada dua kategori yang dipecahkan, yaitu Penyelaman Massal Wanita dan Pembentangan Bendera Terpanjang Dalam Laut Indonesia.
Kegiatan yang diikuti oleh 930 peserta selam ini telah dilakukan sejak pagi tadi. Siang ini, WASI resmi memecahkan rekor MURI di Pantai Manado kawasan Mega Mas.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Foto: (dok. Humas Polri) |
Pemberian piagam diberikan oleh perwakilan MURI Indonesia dan diterima oleh Ketua WASI, Tri Suswati, istri Kapolri Jenderal Polisi Tito Karnavian.
"Ini bukan cuma rekor Indonesia, tapi dunia," ujar perwakilan MURI.
Hal dinyatakan karena kategori ini belum pernah dilakukan sebelumnya. Namun yang pasti, kegiatan ini telah berhasil memecahkan rekor MURI. Selamat! (bnl/wsw)












































Foto: (dok. Humas Polri)
Komentar Terbanyak
Wanita Palembang Nekat Nyamar Jadi Pramugari, Batik Air Buka Suara
Nyeleneh! Jemaah Zikir di Candi Prambanan: Mau Lepaskan Kutukan Roro Jonggrang
Melawai Plaza: Markas Perhiasan Jakarta yang Melegenda Itu Tak Lagi Sama