|
Memasuki istana, pengunjung akan disambut patung lilin presiden Joko Widodo yang sedang berpidato. Karpet diruangan ini dibuat semirip mungkin dengan karpet istana, mulai dari warna hingga detail motifnya.
|
|
Di sisi lain berjajar foto presiden-presiden yang pernah memimpin Indonesia.
|
|
Lorong di istana menuju replika ruangan kerja para presiden.
|
|
Salah satu spot foto favorit pengunjung yaitu berfoto bersama Presiden Gus Dur.
|
|
Disini juga bisa ditemui patung lilin dari Bunda Teresa dan Paus pemimpin Gereja Katolik Roma.
|
|
Detail ruangan rapat di istana lengkap dengan kursi, detail ukiran atap dan dihiasi lambang garuda.
|
|
Beberapa sudut ruangan dihiasi benda-benda budaya daerah Indonesia, karena tempat ini merupakan perwakilan ikon Indonesia.
|
|
Istana negara yang terdapat di Jatim Park 3 merupakan bagian dari wahana The Legend Star.
|
Halaman 2 dari 9












































Komentar Terbanyak
Pembegalan Warga Suku Baduy di Jakpus Berbuntut Panjang
Kisah Sosialita AS Liburan di Bali Berakhir Tragis di Tangan Putrinya
Drama Menjelang Penobatan Raja Baru Keraton Solo