Florida - Pernah dengar nama Darya Klishina? Dia adalah atlet lompat jauh asal Rusia. Wanita cantik yang suka traveling ini, di-follow Instagram Cristiano Ronaldo lho!
Liburannya Atlet Cantik Rusia yang Di-follow Cristiano Ronaldo
Cristiano Ronaldo tercatat memiliki 150 juta-an follower di Instagram. Ronaldo pun hanya mem-follow sekitar 400 akun Instagram, salah satunya akun Instagram milik Darya Klishina (Marco Bertorello/AFP)
Darya Klishina merupakan atlet lompat jauh asal Rusia. Dia pernah memenangi beberapa kejuaraan, di antaranya European Championships dan 2 kali European Indoor Championships (Instagram/dariaklishina)
Darya Klishina merupakan atlet lompat jauh asal Rusia. Dia pernah memenangi beberapa kejuaraan, di antaranya European Championships dan 2 kali European Indoor Championships (Instagram/dariaklishina)
Darya Klishina kelahiran tahun 1991. Punya tinggi 180 cm, rekor lompat terjauhnya yakni 7 meter! (Instagram/dariaklishina)
Jalan-jalan santai di Central Park, New York (Instagram/dariaklishina)
Pantai menjadi destinasi favorit Darya Klishina. Dia tampak menikmati kawasan pesisir Saint Tropez di Prancis (Instagram/dariaklishina)
Tver, salah satu kota di bagian barat Rusia yang cantik. Sekaligus, tempat kelahirannya Darya Klishina (Instagram/dariaklishina)
Darya Klishina pernah mendatangi Bora-bora, destinasi cantik impian traveler dunia (Instagram/dariaklishina)
Gaya modisnya di Milan, Italia (Instagram/dariaklishina)
Seegrube di Austria yang disebut Darya Klishina sebagai tempat yang indah (Instagram/dariaklishina)
Las Fuentes del Algar, salah satu air terjun cantik di Spanyol yang pernah didatanginya (Instagram/dariaklishina)












































Komentar Terbanyak
Wanita Palembang Nekat Nyamar Jadi Pramugari, Batik Air Buka Suara
Koster Tepis Bali Sepi, Wisman Naik, Domestiknya Saja yang Turun
Nyeleneh! Jemaah Zikir di Candi Prambanan: Mau Lepaskan Kutukan Roro Jonggrang