Jakarta - Ice cream Lind's di kawasan Kelapa Gading, Jakarta Utara bertahan dengan mengandalkan bahan-bahan alami sejak didirikan tahun 1987.
Ice Cream Lind's Rasa Tempo Doeloe, Kedai Masa Kini
Awalnya, es krim ini berawal dari industri rumahan dan kini punya di tiga lokasi besar yaitu Semarang, Surabaya, dan Jakarta.
Suasana toko es krim Linds di kawasan Kelapa Gading, Jakarta. Es krim Linds dibangun sejak tahun 1987.
Es krim sejak dahulu selalu menjaga cita rasa dengan bahan-bahan alami seperti menggunakn susu cair dan buah-buah segar.
Saat ini, Es Krim Linds dipegang oleh Andre sebagai owner yang merupakan generasi kedua dari owner sebelumnya.
Es krim memiliki cita rasa cappucino, kismis cokelat, stroberi dan lainnya dengan harga Rp 40.000.
Kedai Linds' menarapkan protokol kesehatan saat new normal dan tetap buka.
Di kursi-kursi di kedai LInd's diterapkan menjaga jarak.
Suasana terkini kedai ice cream Lind's di Kelapa Gading, Jakarta Utara.












































Komentar Terbanyak
IKN Disorot Media Asing, Disebut Berpotensi Jadi Kota Hantu
Thailand Minta Turis Israel Lebih Sopan dan Hormat
Wisatawan di IKN: Bersih dan Modern Seperti Singapura, tetapi Aneh dan Sepi