Jepara - Makan Ratu Kalinyamat di Jepara jadi wisata religi yang tak sepi meski pandemi. Makam ini paling ramai saat Jumat Wage.
Makam Ratu Kalinyamat yang Ramai Malam Jumat Wage
Makam Ratu Kalinyamat berada di kompleks Masjid Mantingan Kecamatan Tahunan, Jepara Jawa Tengah. (Dian Utoro Aji/detikcom)
Peziarah datang ke makam istri Sultan Hadlirin paling ramai malam Jumat Wage. (Dian Utoro Aji/detikcom)
Makam Ratu Kalinyamat berada di belakang Masjid Mantingan. Di sana, Ratu Kalinyamat dimakamkan bersebelahan dengan suaminya, Pangeran Hadlirin. (Dian Utoro Aji/detikcom)
Dalam perhitungan Jawa bulan Suro ada acara syukuran di Makam Ratu Kalinyamat. Namun karena kondisi pandemi syukuran tersebut digelar secara sederhana. (Dian Utoro Aji/detikcom)
Ratu Kalinyamat merupakan keturunan dari Sultan Trenggarana Raja dari Kerajaan Demak. Ratu Kalinyamat putri ke III dari perkawinan Raden Trenggarana dengan Purbayan. (Dian Utoro Aji/detikcom)












































Komentar Terbanyak
Fadli Zon: Banten Sudah Maju dan Modern Sebelum Bangsa Eropa Datang
Kata Jokowi soal Whoosh Bikin Rugi: Itu Investasi
Whoosh Diterpa Dugaan Korupsi, KPK: Pengusutan Tidak Ganggu Operasional