Jakarta - China mempunyai sebuah desa unik yang wanitanya berambut panjang seperti Rapunzel. Itu ada di Suku Yao.
Potret Suku Yao di China, Pemilik Rambut Terpanjang Dunia
Kamis, 01 Okt 2020 05:45 WIB

Wanita suku Yao hanya boleh potong rambut sekali seumur hidup, yaitu sebelum menikah. (Getty Images/iStockphoto)
Mereka terus memanjangkan rambut dan merawatnya dengan ramuan rahasia turun-temurun. (Getty Images/iStockphoto)
Tak heran Yao menjadi desa pertama dunia dengan rambut wanita terpanjang dunia. (Getty Images/iStockphoto)
Sejak kecil mereka sudah diajarkan untuk merawat rambut. (Getty Images/iStockphoto)
Bagi yang belum menikah, rambut biasanya disembunyikan di balik kain. (Getty Images/iStockphoto)
Rata-rata panjang rambut wanita Yao 2,3 meter.Β (Getty Images/iStockphoto)
Komentar Terbanyak
Turis Lebih Tertarik ke Malaysia, Indonesia Tidak Kalah Indah tapi...
Viral King Abdi Nggak Dikasih Makan Saat Naik Batik Air, Ini Kata Netizen
Pariwisata Indonesia Kalah Pamor dari Malaysia, Masalahnya Bukan di Angka tapi...