Jakarta - Pantai pasir putih di DKI Jakarta tak hanya ada di Kepulauan Seribu, tapi juga kawasan Pantai Indah Kapuk 2. Suasananya ala Miami di Amerika Serikat.
Potret Pantai Pasir Putih PIK2 Ala Miami
Kamis, 07 Jan 2021 16:37 WIB
Berlokasi di kawasan Pantai Indah Kapuk 2 atau yang biasa disingkat PIK2, nama Pantai Pasir Putih segera menjadi buah bibir di kalangan traveler. Lokasinya persis setelah jembatan yang viral beberapa waktu lalu (Wisnu/20detik)
Tak sedikit traveler yang asyik berfoto, berduaan dengan kekasih hingga mengamati pesawat yang sibuk lalu lalang di angkasa. Kebetulan, lokasi pantai ini juga dekat dengan Bandara Soekarno HattaΒ (Johanes Randy/detikTravel)












































Komentar Terbanyak
Fadli Zon: Banten Sudah Maju dan Modern Sebelum Bangsa Eropa Datang
Kata Jokowi soal Whoosh Bikin Rugi: Itu Investasi
Whoosh Diterpa Dugaan Korupsi, KPK: Pengusutan Tidak Ganggu Operasional