Kebun Raya Bogor Buka Lagi, Ini Syarat buat Pengunjung

Yuk ceritain perjalananmu dan bagikan foto menariknya di sini!
bg-escape

Kebun Raya Bogor Buka Lagi, Ini Syarat buat Pengunjung

Tim detikcom - detikTravel
Selasa, 24 Agu 2021 05:48 WIB

Bogor - Kebun Raya Bogor telah dibuka kembali untuk masyarakat umum. Cuma, ada baatsannya, apa saja?


Kebun Raya Bogor
Kabar ini disampaikan langsung oleh Wali Kota Bogor Bima Arya melalui akun Instagram pribadinya, Minggu (22/8).Β "Bagi anda yang kangen olahraga di Kebun Raya, Kebun Raya sudah dibuka" ujarnya dalam video singkat di Instagram (22/8).Β (Grandyos Zafna/detikcom)
Kebun Raya Bogor
Bima menyebut Kebun Raya Bogor dibukaΒ untukΒ berolahraga. (M Sholihin/detikcom)
Kebun Raya Bogor akan kembali dibuka untuk umum pada Selasa (7/7) besok. Sejumlah protokol kesehatan pun diterapkan guna cegah penyebaran COVID-19.

akun resmi Kebun Raya @kebunraya_id juga turut mengunggah ulang (repost) video Bima Arya tentang pembukaan kembali Kebun Raya Bogor untuk masyarakat umum.Β (Antara Foto/Arif Firmansyah)

Suasana Kebun Raya Bogor, Jawa Barat, Selasa (7/7/2020).
Dalam video tersebut, Kebun Raya mengomentari salah satu akun yang menanyakan ihwal syarat vaksin bagi pengunjung. Warganet lainnya menyambut secara positif dengan dibukanya kembali Kebun Raya Bogor.Β (Sachril Agustin/detikcom)
Kebun Raya Bogor akan kembali dibuka untuk umum pada Selasa (7/7) besok. Sejumlah protokol kesehatan pun diterapkan guna cegah penyebaran COVID-19.
"Untuk saat ini tidakΒ diperlukan (surat vaksin)," komentar Kebun Raya tentang syarat kartu vaksin bagi pengunjung, Minggu (22/8).(Antara Foto/ArifΒ Firmansyah)
Kebun Raya Bogor
Kebun Raya Bogor dibuka mulai pukul 07.00-17.00 WIB melalui pintu 1 dan pintu 3.Β Β (M. Sholihin/detikcom)
Makam Belanda di Kebun Raya Bogor

Pembukaan ini hanya berlaku bagi masyarakat yang ingin berolahraga dan tidak diperkenankan untuk piknik. Pengunjung juga tetap menerapkan protokol kesehatan, masyarakat hanya diizinkan berkumpul dengan satu grup maksimal 4 orang. (Grandyos Zafna/detikcom)

Makam Belanda di Kebun Raya Bogor
Hayo, siapa rindu ke Kebun Raya Bogor? (Grandyos Zafna/detikcom)
Kebun Raya Bogor Buka Lagi, Ini Syarat buat Pengunjung
Kebun Raya Bogor Buka Lagi, Ini Syarat buat Pengunjung
Kebun Raya Bogor Buka Lagi, Ini Syarat buat Pengunjung
Kebun Raya Bogor Buka Lagi, Ini Syarat buat Pengunjung
Kebun Raya Bogor Buka Lagi, Ini Syarat buat Pengunjung
Kebun Raya Bogor Buka Lagi, Ini Syarat buat Pengunjung
Kebun Raya Bogor Buka Lagi, Ini Syarat buat Pengunjung
Kebun Raya Bogor Buka Lagi, Ini Syarat buat Pengunjung
Hide Ads