Foto Travel

Menengok Pos Jaga Zaman Belanda di Kawasan Borobudur

Eko Susanto - detikTravel
Minggu, 19 Sep 2021 21:40 WIB
1 dari 7

Adapun bangunan tersebut berada di pinggir Jalan Borobudur-Salaman atau Borobudur-Purworejo. Tepatnya bangunan ini berada di Dusun Brongsongan, Desa Wringinputih, Kecamatan Borobudur, Kabupaten Magelang.  

Magelang - Tak jauh dari Candi Borobudur ada bangunan yang berdiri di pinggir jalan. Bangunan tersebut diduga peninggalan Belanda yang hingga kini masih dipertahankan.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork