Potret Sunset di Tempat Hits ala Korea di Teluk Jakarta

Ahmad Masaul Khoiri - detikTravel
Minggu, 10 Okt 2021 05:37 WIB
1 dari 9

Sebelum masuk Cove at Batavia PIK traveler bisa mencuci tangan dulu. Sebelumnya, traveler juga harus melakukan scan barcode PeduliLindungi.

Jakarta - Jakarta memiliki tempat baru dan cocok bagi kamu yang mencari tempat kekinian. Bak latar drama Korea, destinasi ini telah memikat banyak orang.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork